Cara Membatasi Pengguna Wifi First Media 2024

Cara Membatasi Pengguna Wifi First Media
Cara Membatasi Pengguna Wifi First Media - Di jaman yang serba digital ini koneksi internet yang lancar dan stabil bisa dibilang sudah menjadi kebutuhan utama bagi sebagian besar masyarakat di Indonesia khususnya.

Hal tersebut juga di sebab semenjak adanya pandemi COVID-19, aktivitas seperti sekolah dan bekerja sering dilakukan dari rumah secara online.

Walaupun demikian, saat ini penyedia jasa internet rumah First Media telah mengalami peningkatan jumlah pelanggan baru selama 2 tahun terakhir ini.

Saking banyaknya masyarakat yang memilih wifi First Media untuk memenuhi kebutuhan internet di rumah mereka tentu saja karena layanan ini bisa memberikan speed internet mencapai 1 Gbps dan kuota tanpa batas alias bebas FUP kepada para penggunanya.

Akan tetapi sebagai seorang pelanggan Wifi First Media, anda tentunya tidak ingin koneksi jaringan wifi di rumah anda melambat karena banyak orang yang menggunakannya.

Bagi anda yang sering mengalami hal tersebut, maka anda bisa melakukan pembatasan jumlah pengguna yang dapat mengakses jaringan wifi anda.

Anda tidak perlu bingung karena pada artikel kali ini kami akan membahas tentang cara membatasi pengguna wifi first media.

Maka dari itu, anda bisa simak penjelasan yang ada di bawah ini sampai selesai untuk mengetahui cara membatasi jumlah pengguna wifi first media.

Cara Membatasi Pengguna Wifi First Media

Cara Membatasi Pengguna Wifi First Media
Cara Membatasi Pengguna Wifi First Media
Sebagai seorang pengguna Wifi, pasti anda sekali terganggu oleh sinyal wifi yang tidak setabil karena tetangga atau orang lain yang seringkali memanfaatkan fasilitas tersebut untuk sesuatu hal kurang penting.

Misalnya seperti melakukan streaming film atau nonton konten-konten yang tidak jelas secara Random.

Sedangkan di sisi lain, anda sebagai pemasang layanan internet rumah atau wifi tersebut untuk memenuhi aktivitas Online seperti bekerja atau hal penting lainnya.

Hal semacam itu pastinya akan sangat mengganggu aktivitas online anda sebagai pengguna wifi first media berlangganan.

Untuk mencegah hal tersebut anda bisa menggunakan cara untuk membatasi pengguna wifi first media yang akan kami bagikan ini.

Berikut ini adalah langkah-langkah cara membatasi wifi first media dengan mudah yang bisa anda ikuti:
  1. Langakah pertama anda bisa langsung membuka aplikasi browser yang ada di smartphone atau laptop anda yang sudah terhubung dengan Wifi First Media.
  2. Kemudian anda bisa masukan alamat IP router wifi first media berikut ini, "192.168.0.1." pada kolom alamat yang ada di browser tersebut.
  3. Selanjutnya anda bisa melakukan login dengan memasikan username dan password, lalu klik Login.
  4. Berikutnya anda bisa buka menu opsi dengan cara klik ikon garis tiga yang ada di pojok kiri atas.
  5. Lalu anda bisa klik menu settings dan anda bisa klik Wireless Network pada pilihan sub menu tersebut.
  6. Setelah itu, anda bisa scrol ke bawah dan pada kolom Max Associated Clients anda bisa langsung menuliskan jumlah maksimal pengguna wifi first media tersebut.
  7. Langkah terakhir anda tinggal klik pada ikon Simpan atau Save.
  8. Selesai.

Akhir Kata

Demikian informasi mengenai cara untuk membatasi pengguna wifi first media yang bisa kami bagikan kepada para pembaca artikel ini

Dengan membatasi jumlah pengguna yang dapat mengakses jaringan wifi first media milik anda, maka tidak akan ada lagi orang lain yang memanfaatkannya.

Sehingga anda bisa menggunakan jaringan internet wifi tersebut untuk melakukan aktivitas online anda dengan lancar.

Itulah seluruh bahasan kami pada artikel kali ini tentang Cara Membatasi Pengguna Wifi First Media. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Belum ada Komentar untuk "Cara Membatasi Pengguna Wifi First Media 2024"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel